Prestasi mentereng dan stabil yang direngkuh Slipknot, amunisi Bambang Sutrisno Tanjung Bumi Bangkalan dan merupakan produk CTP Bird Farm, berhasil mematahkan mitos yang selama ini berkembang...
Konkurs Seni Suara Alam Burung Perkutut bertajuk GNP Cup ke-1 Tulungagung, masih akan digelar satu pecan lagi. Namun gaung even dalam rangka HUT Tulungagung ke-819 tahun,...
Keberhasilan Raja Arab memetik kemenangan luar biasa di Konkurs Seni Suara Alam Burung Perkutut Pariwisata Cup Bali membuat H.Abu Bakar Pamekasan bangga. Tarung pada Kelas Piyik...
Kolaborasi yang dilakukan Dewa Suara Pamekasan dan CTP Bangkalan, untuk mendongkrak keberadaan kung mania pemula, patut di apresiasi. Pasalnya dengan program yang mereka buat, sangat membantu...
Liga Perkutut Madura memang belum digelar, namun efek yang ditimbulkan sudah terasa begitu luar biasa. Respon yang diberikan kung mania terkait rencana tersebut, terbilang berada pada...
Lapangan perkutut Alar Lada yang berlokasi di Lawangan Daya Pamekasan, pada Rabu, 30 Oktober 2024 diserbu kung mania. Mereka hadir dengan membawa perkutut yang berada dalam...
Liga Perkutut Madura akan menjadi agenda penting empat Pengda yakni Pengda Bangkalan, Pengda Sampang, Pengda Pamekasan dan Pengda Sumenep. Meski gelaran ini masih terbilang akan dilakukan...