BALI BIRD CONTEST yang diselenggarakan PBI Cabang Denpasar bekerja sama dengan Samurai BC pada Minggu, 26 Mei 2024 di Gantangan D’Tukad Kertalangu Denpasar berjalan sukses tertib...
Digelar Minggu, 26 Mei 2024, Hadiah Semua Kelas Tanpa Potongan
SETELAH dua tahun lebih para penggemar burung berdiam diri di rumah tidak bisa menyalurkan hobinya berlomba burung karena pandemi Covid-19, belakangan ketika kasus Covid-19 menurun, aktivitas...