Daftar Juara
Daftar Juara Tarung Derajat Road To One KNA BF Di Gantangan IBM BC Surabaya (16/5/21)
Inilah para bintang lapangan yang berhasil tampil apik dan sukses ngoncer di gelaran Road To One Tarung Derajat KNA BF yang digelar di gantangan IBM BC pada hari Minggu 16 Mei 2021 kemarin.
Gelaran yang dimulai sejak Pkl.11.00 wib inipun juga berhasil menghantarkan Dt Suroboyo Wani dan Cebox SF keluar sebagai juara umum, tak hanya itu gelaran kali inipun juga sukses menghantarkan Arjuna, Yellow, Sakera dan Koruptor sebagai burung terbaik di akhir lomba, penasaran siapa saja juaranya..???