Connect with us

Daftar Juara

DAFTAR JUARA PIALA BUPATI SIDOARJO (Minggu 8/1/23)

Published

on

Dibuka langsung oleh Bupati Sidoarjo H Ahmad Muhdlor Ali, S.IP gelaran Bupati Cup Sidoarjo yang berlangsung pada hari Minggu 8 Januari 2023 di Parkir Timur GOR Delta Sidoarjo berlangsung sukses dipadati kicaumania hingga akhir lomba.

Trophy Exclusive Bupati Sidoarjo

Dikawal langsung oleh PBI Cabang Sidoarjo, gelaran yang dimulai sejak Pkl. 10.00 wib inipun seakan menjadi ajang silaturahmi bagi para kicaumania yang hadir dari berbagai daerah, penasaran gaco siapa sajakah yang berhasil mengukir prestasi dan tampil apik digalaran kali ini…???

Copyright © 2022 Media Agrobur. All Right Reserved.